Terdapat salah satu misteri Curug Hordeng yang masih dipercaya oleh banyak masyarakat. Meski sebetulnya hal tersebut bisa saja terjadi ketika memang melakukan beberapa kesalahan. Namun sebelum itu, lebih baik memahami tentang destinasi wisata ini. Penjelasan Singkat Tentang Curug Hordeng Sendiri Termasuk ke dalam salah satu air terjun alami dan punya ketinggian sekitar 740 m dari permukaan laut. Punya sebutan Curug Hordeng karena memang berasal dari bahasa Sunda, Hordeng sendiri sama dengan gorden. Kenapa demikian?. Rupanya air terjun ini panjurannya sangat mirip dengan gorden. Karena bentuknya itu melebar dan memang tak terlalu tinggi juga. Apalagi dengan pemandangan yang sangat menakjubkan membuat siapa saja merasa kagum. Simak Juga : Mitos Curug Leuwi Hejo dan Daya Tariknya Uniknya lagi ialah, rupanya arus dari Curug Hordeng sangat aman, sebab tak terlalu deras. Dengan demikian, orang tua atau remaja bisa dengan nyaman jika lakukan aktivitas di dalam destinasi wisata tersebut. Beberapa Misteri Curug Hordeng yang Patut Dipatuhi oleh Pengunjung Sama seperti wisata alam lainnya, jika Anda berkunjung ke hutan yang masih jarang dijamah oleh manusia maka perlu memperhatikan beberapa hal. Kemudian jika patuh, maka besar kemungkinan tak akan mendapatkan sial. Apa saja?. Jangan Pernah Mengotori Area Curug dan Hutan Ini adalah peraturan yang perlu Anda perhatikan jika datang ke tempat wisata Curug Hordeng. Jika saja pengunjung tak mematuhinya bisa jadi malah akan jadi petaka, dan tentu saja mampu membahayakan keselamatan. Para penunggu Curug atau hutan, sama sekali tak menyukai jika ada orang yang datang, namun malah membuat tempat tinggal mereka kotor. Itulah kenapa, pastikan membawa kresek besar untuk menjadi wadah sampah agar bisa Anda bawa pulang untuk dibuang pada tempatnya. Jangan Pernah Membuat Mesum Air terjun bukanlan tempat untuk berbuat mesum, dan tentu saja para makhluk disana bisa jadi malah semakin marah jika mendapati wisatawan melakukan hal demikian. Karena pastinya membuat tempat mereka ternodai. Apalagi,
Terdapat salah satu misteri Curug Hordeng yang masih dipercaya oleh banyak masyarakat. Meski sebetulnya hal tersebut bisa saja terjadi ketika memang melakukan beberapa kesalahan. Namun sebelum itu, lebih baik memahami tentang destinasi wisata ini. Penjelasan Singkat Tentang Curug Hordeng Sendiri Termasuk ke dalam salah satu air terjun alami dan punya ketinggian sekitar 740 m dari