Maumere merupakan nama lokasi di salah satu pulau yang terdapat di Nusa Tenggara yaitu pulau Flores. Kekayaan yang dimiliki Pulau Flores patut disandingkan dengan pulau-pulau lain yang sudah lebih dahulu terkenal seperti pulau Komodo dan Pulau Alor. Karena sebagian besar lokasi wisata berada di Maumere dan keberagamannya kekayaan alam yang dimiliki Maumere, mejadikannya disebut sebagai Jantung Hati Flores. Sebagai salah satu kecamatan di Pulau Flores, terdapat beragam pantai cantik dan spot diving di Maumere. Nah berikut ini akan saya berikan beberapa spot wisata menarik yang berada di Maumere. Sebelum berkunjung ke sini tidak ada salahnya untuk sedikit mencari tau spot mana yang sebaiknya anda kunjungi. Bukit Tanjung Kajuwulu Di Maumere tepatnya di Bukit Tanjung Kajuwulu merupakan destinasi yang tak henti-hentinya banyak dikunjungi. Bukit ini selain menyuguhkan pemandangan yang luar biasa. Lokasinya yang berada di pinggir pantai dan teluk membuatnya menjadi spot yang menarik untuk menghabiskan hari. Untuk mencapai ke puncak bukit sudah ada anak tangga sebanyak 300. Di sekitar anak tangga tersebut ditumbuhi rerumputan hijau yang melambai karena tiupan angin. Sesampainya di atas kamu bisa melihat disekitaran berupa lautan biru yang istimewa. Dari atas sini kamu bisa melihat nelayan dan wisatawan yang sedang asyiknya menikmati lautan dengan snorkeling atau pun diving di Maumere. Dan puncaknya adalah Sunset yang akan terlihat jelas dari atas bukit menjadi momen utama di bukit Tanjung Kajuwulu. Namun ingat selalu bawa bekal makanan, karena lokasinya benar-benar cocok untuk liburan keluarga. Bukit Nilo Lokasi yang kedua adalah sama-sama bukit, namun lokasinya aga sedikit jauh dari laut. Bukit ini berada di dekat kota sehingga dari atas kamu bisa melihat indahnya kota Maumere. Jarak bukit ini dari kota Maumere sekitar 16 KM. Untuk mencapai puncaknya tak semudah di bukit Tanjung Kajuwulu, karena jalanya yang sedikit berbukit dan terjal. Yang istimewa dari bukit ini adalah terdapat patung Bunda Mari. Dengan setinggi
Maumere merupakan nama lokasi di salah satu pulau yang terdapat di Nusa Tenggara yaitu pulau Flores. Kekayaan yang dimiliki Pulau Flores patut disandingkan dengan pulau-pulau lain yang sudah lebih dahulu terkenal seperti pulau Komodo dan Pulau Alor. Karena sebagian besar lokasi wisata berada di Maumere dan keberagamannya kekayaan alam yang dimiliki Maumere, mejadikannya disebut sebagai