Saya bukan orang yang berlatar belakang pendidikan sejarah. Namun, sebuah tulisan rangkuman yang menarik dari prakata buku karya Sri Wintala Achmad, menarik hati saya. “Sebelum Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) terbentuk, Nusantara semula merupakan wilayah yang dikuasai ratusan kerajaan, baik besar, maupun kecil (kerajaan bawahan). Di Sumatra, terdapat Kerajaan Sriwijaya, Samudra Pasai, dan lain-lain. Di