4D3N
Duration
Open Trip
Tour Type
Fleksibel
Person per Pax

 

 

DEPARTURE/RETURN LOCATIONBali
DEPARTURE TIMESiang hari sekitar pukul 10.00 WITA peserta di jemput dari Bandara
RETURN TIMEDrop Airport
WEAR• Pakaian secukupnya

• Baju renang
• Tas (bodypack/daypack/backpack)
Dry bag (jika punya)
• Kamera dan perlengkapannya
Powerbank
• Makanan ringan (Snack)
Sunblock
• Sunglasses
• Lotion anti serangga
• Peralatan mandi & make up
• Tissue kering dan basah
• Payung/jas hujan
• Obat-obatan pribadi
Mobile phone & charger
• Uang cash
• Semangat berinteraksi dengan masyarakat lokal
• Semangat menjaga lingkungan

INCLUDEDLayanan antar jemput airport hotel

3 malam menginap di hotel *2 area Kuta

3 x Fullday Tour + 1 x Halfday Tour

Makan sesuai Itinerary

Tiket masuk tempat wisata

Mobil + bensin + driver

Parkir dan tol

NOT INCLUDEDBiaya akomodasi dr tempat asal ke Denpasar

Tips guide

Biaya lain yg tidak termasuk Itinerary

PRICE RANGE 

6 Pax: 2.450.000/Pax

 

1

Day 1 Mengening Beach-Tanah Lot-Jimbaran

  • Siang hari sekitar pukul 10.00 WITA peserta di jemput dari Bandara
  • Selanjutnya kita menuju ke Pantai Mengening yang terletak di Desa Cemagi, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung.
  • Visit Pantai Mengening menawarkan deburan ombak yang menerjang bebatuan karang yang berserakan di sepanjang pantai
  • Menuju Tanah Lot
  • Visit Tanah Lot
  • Selanjutnya makan siang di restoran lokal
  • Check in Hotel
  • Sambil menikmati suasana malam persiapan Nyepi
2

Day 2 Melasti at Padanggalak-Melasti at Kuta-Ogoh-ogoh

  • Pagi hari sekitar ukul 05.00 kita berangkat ke Padanggalak untuk menyaksikan upacara Melasti di Pantai Padanggalak,
  • Peserta akan melaksanakan upacara penyucian diri. Konsentrasi Umat Hindu akan sangat banyak di Pantai ini sejak pagi buta
  • Setelah itu kita menuju hotel untuk makan pagi dan bersih-bersih diri
  • Setelah itu kita menuju ke Kuta untuk melihat prosesi Melasti
  • Senja harinya kita di Denpasar akan menyaksikan Festival Ogoh-ogoh dan pembakaran Ogoh-ogoh sebagai symbol pemberangusan kejahatan
  • Dinner
3

Day 3 Nyepi di Hotel

  • Saat hari Nyepi, selama 24 jam warga di Bali diwajibkan menjauhkan diri dari berbagai aktifitas duniawi. Terdapat 4 macam larangan saat Nyepi, yakni Ameti Geni atau tidak boleh menyalakan api, Ameti Karya atau tidak boleh bekerja, Ameti Lelungan atau tidak bepergian, dan Ameti Laguang atau tidak berkeinginan atau puasa. Saat Nyepi nanti Bali menjadi seperti Kota Mati dan kita diwajibkan untuk singgah di Hotel selama 24 jam.
4

Day 4

  • Pagi kita check out dan menuju Tukad Unda
  • Visit Tukad Unda sebuah Air terjun di daerah Klungkung
  • Setelah menikmati sajian khas Bali, kita menuju Banjar Kaja Sesetan lokasi acara omed-omedan atau ciuman missal. Omed-omedan dilaksanakan saat hari Ngembak Geni atau sehari setelah Nyepi. Konon, acara ini sudah diwariskan sejak tahun 1900-an. senja harinya kita menuju Bandara dan sampai Bandara malam hari
  • Drop Airport

5 – 8 Maret 2019

Tour Reviews

There are no reviews yet.

Leave a Review

Rating