Paket Tour Palembang 4 Hari 3 Malam adalah layanan jasa pemandu wisata terpercaya dan terbaik dari tim Campatour untuk liburan di Palembang. Dengan layanan jasa pemandu wisata tour guide lokal dari Campatour yang berpengalaman, akan mengajak anda menjelajahi berbagai destinasi wisata menarik di Palembang. Anda bisa mengunjungi tempat wisata alam yang menakjubkan, seperti Bukit Siguntang, Al-Quran Al-Akbar (Alquran terbesar di Indonesia), Taman Museum Purbakala, Pulau Kemaro, Kampung Kapitano, dan Jakabaring Sport City. Selain itu, Anda juga akan diajak jalan-jalan ke tempat wisata di Palembang yang terkenal seperti Mesjid Cheng Ho. Jadi, siap-siap untuk menikmati open trip Palembang yang penuh keseruan dan pengalaman baru bersama tim campatour.
Jadwal itinerary perjalanan tour berpetualang Paket Tour Palembang 4 Hari 3 Malam) yang sudah kami rancang.
Hari Pertama, perjalanan tour diawali dengan penjemputan peserta di Bandara Bandara Sultan Mahmud Badaruddin II. Setelah semua peserta bertemu dan berkumpul, tim pemandu wisata tour guide Campatour akan membawa peserta menuju Pempe Siaga untuk makan siang. Disini, tersedia menu hidangan makanan yang sangat lezat, sehingga peserta dapat mencicipi dan menikmati makanan kuliner khas Palembang. Setelah selesai makan siang, kita akan mulai berpetualang tour perjalanan mengunjungi wisata Bukit Siguntang.
Bukit Siguntang adalah salah satu tempat wisata alam paling menarik yang terletak di Palembang, Sumatera Selatan yang wajib dikunjungi. Keunikan dan Daya tarik utama dari Bukit Siguntang adalah pemandangan alamnya yang indah dan udara yang sejuk. Disini, peserta dapat melakukan aktivitas hiking mendaki ke puncak bukit, berjalan-jalan di sekitar bukit, menjelajahi situs Sejarah makam raja dan candi kuno, berfoto di spot-spot menarik, dan bersantai sambil menikmati pemandangan alam. Selain itu, terdapat berapa pilihan akomodasi dan fasilitas yang tersedia, seperti tempat penginapan, warung maknan, area parkir, tolet, hingga tempat untuk beristirahat. Harga tiket masuk terjangkau, jam buka setiap hari dan lokasi terletak di Bukit Lama, Ilir Barat I, kota Palembang, Sumatera Selatan dengan jarak tempuh dari pusat kota sekitar 6,8 km, waktu temph sekitar 22 menit. Selesai dari bukit Siguntang, perjalanan tour dilanjutkan mengunjungi wisata Al-Quran Al-Akbar (Alquran terbesar di Indonesia).
Taman Museum Purbakala adalah tempat destinasi wisata edukasi Sejarah dan budaya yang terletak di Palembang menarik untuk dikunjungi. Keunikan daya tarik di taman museum ini terdapat berbagai artefak dan benda bersejarah yang berasal dari zaman purba. Disini, peserta dapat melakukan aktivitas menarik, seperti berjalan-jalan sambil belajar tentang sejarah dan budaya, berfoto, dan bersantai sambil menikmati suasana didalam museum. Harga tiket masuk cukup terjangkau, jam buka setiap hari dan lokasi terletak di kota Palembang, jarak tempuh rute perjalanan dari Museum Bayt Al-Qur’an Al-Akbar sekitar 4,1 km dengan waktu sekitar 11 menit. Selesai melihat taman museum prubakala, kita akan mampir di lokal resto untuk makan siang dan dilanjutkan Photostop di River Side dengan latar belakang Jembatan Ampera dan Sungai Musi hingga check in hotel untuk beristirahat.
Hari kedua, sebelum melanjutkan perjalanan kita akan sarapan pagi terlebih dahulu. Setelah itu, kita akan memulai berpetualang kembali mengunjungi pulau kemaro. Ini adalah sebuah pulau kecil yang terletak di sungai Musi, Sumatera Selatan, Indonesia. Pulau ini terkenal dengan keindahan alamnya dan sejarah yang menarik. Di pulau ini, kita bisa menemukan Pagoda Tian Tiang yang megah, yang menjadi salah satu daya tarik wisata. Banyak pengunjung datang untuk menikmati pemandangan dan mengambil foto yang indah. Selain itu, Pulau Kemaro juga sering dikaitkan dengan cerita legenda yang menambah daya tariknya bagi para wisatawan. Disini, peserta dapat beraktivitas seperti berjalan-jalan di sekitar pulau, berkunjung ke taman dan menikmati kuliner lokal, berfoto di tempat spot menarik dan bersantai sambil menikmati keindahan alam. Akomodasi dan fasilitas tersedia cukup memadai, harga tiket masuk relatif terjangkau dan lokasi terletak di Kecamatan Ilir Timur II, Kota Palembang, Sumatera Selatan, dengan jarak tempuh rute perjalanan dari sekitar 7,5 km dengan waktu tempuh sekitar 19 menit. Selesai dari pulau kemaro, perjalanan tour dilanjutkan mengunjungi Kampung Kapitano.
Kampung Kapitano adalah tempat yang penuh dengan keindahan dan budaya wajib dikunjungi. Di sini, peserta bisa merasakan suasana tradisional yang kental dengan rumah-rumah kayu tradisional yang berwarna-warni berjejer rapi di sepanjang sungai. Penduduknya sangat ramah dan suka berbagi cerita tentang budaya, tradisi dan sejarah daerah ini. Selain itu, peserta bisa mencicipi berbagai makanan khas Palembang yang lezat, seperti pempek dan tekwan. Harga tiket masuk cukup terjangkau, jam buka setiap hari dan lokasi terletak di Ulu, Seberang Ulu I, kota Palembang. Selesai dari kampung Kapitan, perjalanan dilanjutkan mengunjung Masjid Agung hingga berisitrahat sejenak untuk makan siang. Pada saat makan siang sudah selesai, perjalanan tour dilanjutkan mengunjungi Jakabaring Sport City.
Jakabaring Sport City adalah sebuah kompleks olahraga yang terletak di Palembang. Tempat ini memiliki berbagai fasilitas untuk berbagai jenis olahraga, seperti stadion sepak bola, kolam renang dan arena atletik. Jakabaring Sport City sering digunakan untuk acara besar, termasuk Asian Games 2018 yang membuatnya semakin terkenal. Selain itu, tempat ini juga menjadi lokasi favorit bagi masyarakat untuk berolahraga dan berkumpul bersama keluarga. Selesai dari Jakabaring Sport City, perjalanan tour dilanjutkan mengunjungi Mesjid Cheng Ho. Masjid Cheng Ho di Palembang adalah sebuah masjid yang sangat unik dan menarik. Masjid ini terinspirasi oleh perjalanan Laksamana Cheng Ho, seorang pelaut dari Tiongkok yang terkenal. Arsitektur masjid ini menggabungkan gaya Tiongkok dan budaya Islam, sehingga menciptakan suasana yang berbeda dan menawan. Banyak orang datang ke sini tidak hanya untuk beribadah, tetapi juga untuk menikmati keindahan bangunannya. Lokasi terletak di 15 Ulu, Kecamatan Seberang Ulu I, Kota Palembang, dengan jarak tempuh rute perjalanan dari sekitar 1,2 km dengan waktu tempuh berkisar 5 menit. Selesai dari masjid ini, perjalaanan di lanjutkan menuju restoran kampong Kapitan untuk menikmati makam malam dan kembali ke hotel untuk beristirahat.
Hari ketiga, seperti biasa kita akan sarapan pagi terlebih dahulu. Selesai sarapan, tim campatour akan mengantarkan peserta menuju Bandara untuk kembali ke kota asal dan perjalanan tour telah berakhir selesai hingga berpisah dengan tim pemandu.
Bagaimana, mau liburan di Palembang yang lebih seru dan menarik? Yuk, segera gabung dan daftar paket wisata Palembang 4 hari 3 malam di Campatour, dan jangan lupa ajak teman dan saudara anda agar perjalanan semakin seru dan tak terlupakan.
DEPARTURE/RETURN LOCATION | Palembang |
DEPARTURE TIME | Bandara Sultan Mahmud Badaruddin II |
RETURN TIME | Kembali ke hotel |
WEAR | • Pakaian secukupnya • Baju renang • Tas (bodypack/daypack/backpack) • Dry bag (jika punya) • Kamera dan perlengkapannya • Powerbank • Makanan ringan (Snack) • Sunblock • Sunglasses • Lotion anti serangga • Peralatan mandi & make up • Tissue kering dan basah • Payung/jas hujan • Obat-obatan pribadi • Mobile phone & charger • Uang cash • Semangat berinteraksi dengan masyarakat local • Semangat menjaga lingkungan |
INCLUDED | Transport AC Lunch & Dinner Entrans Fee Tour Guide Mineral Water Free Banner. |
NOT INCLUDED | Flight Ticket Tipping Crew  Optional Tour |
PRICE RANGE |
Day 1
- Penjemputan di Bandara Sultan Mahmud Badaruddin II
- Makan siang di Pempek Saga
- Mengunjungi Bukit Siguntang, Al-Quran Al-Akbar (Alquran terbesar di Indonesia), Taman Museum Purbakala.
- Makan malam
- Photostop di River Side dengan latar belakang Jembatan Ampera dan Sungai Musi.
- Check in hotel untuk beristirahat.
Day 2
- Sarapan pagi
- Mengunjungi Pulau Kemaro
- Mengunjungi Kampung Kapitano
- Menuju Mesjid Agung.
- Â Makan siang
- Mengunjungi Jakabaring Sport City
- Mengunjungi Mesjid Cheng Ho
- Makan malam di restoran kampong kapitan
- Â Kembali ke hotel
Day3
- Sarapan pagi
- Menuju bandara untuk kembali ke kota asal
- Tour selesai
Tour Reviews
There are no reviews yet.
Leave a Review