Pulau Derawan merupakan salah satu kepulauan yang berada di Kalimantan Timur. Pulau tersbeut menjadi wisata terfavorit para traveler. Jika anda sednag berlibur ke Kabupaten Derau maka anda patut berkunjung ke tempat ini. Pulau yang saat ini menjadi incaran para traveler untuk menghabiskan waktu liburannya. Kegiatan snorkeling menjadi salah satu kegiatan menarik yang bisa anda coba saat disana dengan menyaksikan keindahan dari terumbu karang pastinya menjadi hal yang menyenangkan. Keindahan bawah laut dari pulau Derawan ini tak perlu kita ragukan lagi. Sebab tempat tersebut terbilang paling sempurna untuk melakukan diving maupun snorkeling sekalipun.
Sebagai kepulauan yang indah, pantas saja jika Derawan menjadi destinasi wisata yang menarik dan tak patut dilewatkan begitu saja. Disana banyak sekali keindahan bawah laut yang patut anda saksikan bahkan pemandangan alamnya pun juga tak kalah indah. Anda pasti tak akan kecewa setelah berkunjung kesana. Dengan mengabadikan setiap moment yang telah anda lalui membuat moment liburan anda semakin berkesan dan tak pantas untuk dilupakan.
Kepulauan Derawan sudah menjadi salah satu obyek wisata andalan yang berada di Kalimantan Timur selain Labuan Cemin. Dengan keindahan terumbu karang yang cantik serta banyaknya jenis ikan yang menarik membuat para wisatawan begitu gemar bersnorkeling di sana. Sungguh hal yang tak patut dilupakan, apalagi bisa berjemur dipinggiran pantai nan bersih sembari menikmati keindahan alam menjadikan liburan tak terlupakan. Bukan hanya keindahan bawah lautnya nan indah namun disana juga tersedia tempat penangkaran penyu yang bisa anda kunjungi.
Banyak sekali kegiatan menarik lainnya yang bisa anda coba saat anda berkunjung ke pulau Derawan ini. Yang pasti liburan anda akan terasa lebih menyenangkan dan menjadi moment yang tak terlupakan. Terutama keindahan bawah lautnya yang mampu membuat anda terpesona dengan keindahannya saat melakukan kegiatan snorkeling. Dengan air yang jernih, ikan yang berwarna-warni dan terumbu karang yang indah pastinya mampu memukau anda.
Comments