One Day Tour
Duration
Reguler, One Day Trip
Tour Type
1 person
Person per Pax

Kota Bogor menjadi alternatif bagi pengunjung yang ingin menikmati liburan dengan mengunjungi wisata alam. Hal ini dikarenakan Bogor memiliki banyak wisata yang bisa memiliki daya tarik kuat, sehingga tidak heran jika pengunjung sering trekking for kids rute Gunung Pancar dan Bukit Panisan.

Gunung Pancar terletak di Bogor dengan ketinggian hingga 800 mdpl. Destinasi wisata alam ini sangat dijaga dan dilindungi oleh masyarakat sekitar, sehingga kelestariannya masih cukup baik. Menariknya lagi Anda bisa menikmati pohon Pinus selama perjalanan menuju lokasi wisata.

Trekking for kids rute Gunung Pancar dan Bukit Panisan, menjadi pilihan tepat bagi wisatawan yang menyukai alam terbuka. Udara yang cukup segar membuat banyak pengunjung rela datang jauh-jauh hanya untuk menikmatinya.

Beragam aktivitas menarik bisa dilakukan pengunjung  saat liburan di wisata ini, seperti trekking, bersepeda, hingga berburu spot foto. Spot foto yang menarik dan unik terkadang dimanfaatkan oleh calon pasangan suami istri untuk melakukan prewedding.

Sepanjang perjalanan menuju Gunung Pancar, pengunjung akan disuguhkan dengan pohon pinus yang menjulang tinggi. Hal ini tentu saja memberikan kesan panorama alam yang indah dan masih asri, sehingga tidak heran jika banyak pengunjung trekking for kids rute Gunung Pancar dan Bukit Panisan.

Perjalanan menuju gunung pancar memerlukan waktu tempuh selama 35 menit dari kebun raya Bogor. Perjalanan dilanjutkan hingga ke jalan raya Pajajaran, kemudian ambil jalur menuju tol Jagorawi. Wisata bisa dilanjutkan hingga ke arah Sentul Nirwana, ikuti jalur hingga ke jalan gunung pancar.

Lokasi wisata ini bisa dijadikan tempat untuk liburan bersama keluarga terlebih dengan anak-anak, sebab banyak aktivitas yang bisa dicoba di tempat ini. Menariknya lagi Anda juga bisa mengunjungi Bukit Panisan saat berkunjung di wisata ini.

Waktu yang diperlukan oleh pengunjung untuk bisa sampai ke Bukit Panisan adalah  30 menit dari Gunung Pancar. Hal inilah yang membuat pengunjung melakukan trekking dari Gunung Pancar ke Bukit Panisan dalam satu waktu sekaligus.

Jarak Gunung Pancar ke Bukit Panisan yang cukup dekat, membuat banyak pengunjung cukup puas saat liburan ke kota Bogor. Hal ini juga didukung dengan beberapa fasilitas yang disediakan untuk trekking for kids rute Gunung Pancar dan Bukit Panisan.

DEPARTURE/RETURN LOCATIONBOGOR
DEPARTURE TIMEBertemu di JungleLand
RETURN TIME
WEAR• Pakaian secukupnya

• Baju Renang

• Tas (bodypack/daypack/backpack)
• Dry bag (jika punya)
• Kamera dan perlengkapannya
• Powerbank
• Makanan ringan (Snack)
• Sunblock
• Sunglasses
• Lotion anti serangga
• Peralatan mandi & make up
• Tissue kering dan basah
• Payung/jas hujan
• Obat-obatan pribadi
• Mobile phone & charger
• Uang cash
• Semangat berinteraksi dengan masyarakat lokal
• Semangat menjaga lingkungan

INCLUDED Professional Guide

Standard Dokumentasi

Tiket Wisata

Perizinan

Trekking Pole by Request

Air Mineral (min. 4 pax)

Snacks (min. 4 pax)

Jas Hujan (apabila hujan)

P3K

Asuransi

PRICE RANGE min 2 pax : IDR 150.000/pax

Additional information

Pax Price2 Pax
1

Day 1

  • Bertemu di JungleLand
  • Bertemu local guide dan menuju start point Desa Karang Tengah
  • Melewati perkampungan dan perkebunan kopi
  • Melewati hutan pinus
  • Visit Gunung Pancar
  • Kembali ke meeting point

Tour Reviews

5.00 based on 1 review
Januari 9, 2023

Mampu memberikan pengalaman yang berbeda saat kegiatan berwisata.. profesional, cepat, tanggap dan pastinya amanah..

Leave a Review

Rating